BIMTEK PENATAKELOLAAN BAGIAN UMUM RUMAH TANGGA SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI/KOTA/KABUPATEN
Tugas Pokok Bagian Umum adalah melaksanakan urusan tata usaha, keuangan Sekretariat Daerah dan keuangan pimpinan, rumah tangga, perlengkapan, keprotokolan dan kepegawaian Sekretariat Daerah. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana diatas, Bagian Umum mempunyai fungsi :
- Pelaksanaan penyusunan perencanaan program dan evaluasi pelaksanaan tugas – tugas
pada Bagian Umum ; - Pelaksanaan urusan tata usaha keuangan pimpinan, umum dan Sekretariat Daerah ;
- Pelaksanaan urusan rumah tangga, perlengkapan Sekretariat Daerah dan pimpinan ;
- Pelaksanaan pengendalian, analisis kebutuhan dan pemakaian listrik, air dan telepon pada Perangkat Daerah di lingkungan Pemerintah Daerah ;
- Pelaksanaan penyiapan dan pengaturan segala bentuk acara yang dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah sesuai dengan ketentuan yang berlaku ;
- Pelaksanaan tugas – tugas keprotokolan ;
- Pelaksanaan urusan kepegawaian Sekretariat Daerah ;
- Pelaksanaan tugas – tugas lain yang diberikan oleh Asisten Administrasi Umum dan Kesejahteraan Rakyat.
Sehubungan dengan hal tersebut diatas, kami dari Lembaga Informasi Keuangan dan Pembangunan Daerah (LINKEUPEMDA), Selaku penyelenggara kegiatan serta dukungan narasumber yang berkompoten dibidangnya, Mengudang Bapak/Ibu untuk mengikuti kegiatan bimtek nasional dengan Tema : “BIMTEK PENATAKELOLAAN BAGIAN UMUM RUMAH TANGGA SEKRETARIAT DAERAH PROVINSI/KOTA/KABUPATEN” untuk informasi lebih lanjut dapat menghubungi: