Pelatihan Kantor & Perusahaan

Pelatihan Dan Training Web Marketing Development

Pelatihan Dan Training Web Marketing Development Di Era Digital 4.0 dan Bisnis Agility

Kesan pertama kali saat pengguna mengunjungi website Anda sangat mempengaruhi penilaian mereka ke website secara keseluruhan. Apakah pengguna terkesan atau tidak setelah mengunjungi situs Anda, ini sangat tergantung pada tata letak dan visual, serta kemudahan pengunjung untuk mendapatkan sesuatu yang dibutuhkannya melalui website Anda. Hal ini yang membuat tahap pengembangan web menjadi salah satu kunci paling penting dalam membangun kesuksesan citra online Anda.

Proses pengembangan web membutuhkan banyak waktu dan usaha. Merancang pengembangan sebuah situs web agar menarik secara visual adalah tugas yang berat. Namun, diharapkan hasilnya dapat lebih besar dari usaha, biaya, dan waktu yang dibutuhkan untuk penciptaan sebuah karya seni situs web yang indah dan dapat memuaskan. Hal ini mengingat telah terjadinya perubahan pola dan perilaku pembelian konsumen saat ini, serta ketatnya persaingan bisnis.Upaya pengembangan web dapat juga diumpamakan kita sedang membangun suatu proyek. Setiap proyek besar dari pengembangan website

MATERI PELATIHAN

  1. Pengertian Web Marketing Development
  2. Jenis-Jenis Web Development
  3. Front-End and Back-End Roadmap
  4. Proses Kerja Web Marketing Development
  5. Peranan Web Marketing bagi Perusahaan Agile (Pola_Data Reporting and Analysis).
  6. Upaya Inovatif Pengembangan Web Marketing dan Pilihan Media Promosi.
  7. Studi kasus/Simulasi & Role Play.

SASARAN PESERTA

Pelatihan ini sangat cocok bagi para Manajer dan Staff Marketing/ Promosi/Penjualan/Product Development, dan Web Developer, serta karyawan lainnya yang berminat mendalami tentang “Strategi Memahami Web Marketing Development di Era Digital 4.0” ini.

INFORMASI

Informasi Pelatihan Dan Training Web Marketing Development Di Era Digital 4.0 dan Bisnis Agility

Hubungi 081213720188 – 082312506470